56 Kumpulan Tempat Wisata di Pulau Jawa Berdasarkan Provinsi
Berikut ini adalah 56 kumpulan tempat wisata di Pulau Jawa yang terbagi menjadi 6 provinsi. Sekedar informasi saja, Pulau Jawa adalah sebuah pulau di Indonesia yang memiliki jumlah penduduk paling banyak dan merupakan pulau terluas ke 5 di Indonesia. Sedangkan di dunia, pulau jawa menempati urutan ke 13 sebagai pulau terluas.
Sebagai salah satu pulau terluas di Indonesia dan dunia, Pulau Jawa punya banyak tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi dan diantaranya adalah sebagai berikut.
Banten
1. Pulau Umang
2. Pantai Tanjung Lesung
3. Pantai Sawarna
4. Pantai Carita
5. Pantai Anyer
6. Taman Nasional Ujung Kulon
Jakarta
7. Pulau Seribu
8. Ancol
9. Dufan
10. Monas
11. Taman Mini
12. Ragunan
13. Planetarium
Jawa Barat
14. Puncak Bogor
15. Taman Safari
16. Taman Nasional Gunung Gede Pangrango
17. Gunung Tangkuban Perahu
18. Kawah Putih
19. Pelabuhan Ratu
20. Pantai Pangandaran
21. Green Canyon
22. Ujung Genteng
23. Situs Gunung Padang
24. Gunung Galunggung
25. Pantai Santolo
26. Taman Buah Mekarsari
27. Penangkaran Rusa Ciwidey
Jawa Tengah
28. Candi Borobudur
29. Dieng
30. Lawang Sewu
31. Karimunjawa
32. Baturaden
33. Pantai Nampu
34. Guci
35. Gua Jatijajar
Jawa Timur
36. Gunung Bromo
37. Kawah Ijen
38. Air Terjun Madakaripura
39. Pulau Sempu
40. Pantai Pulau Merah
41. Pantai Plengkung
42. Pantai Klayar
43. Pantai Tanjung Papuma
44. Puncak B29
45. Jatim Park
46. Air Terjun Sedudo
Yogyakarta
47. Prambanan
48. Malioboro
49. Pantai Parangtritis
50. Grojogan Sewu
51. Pantai Indrayanti
52. Kebun Binatang Gembira Loka
53. Puncak Suroloyo
54. Gua Cerme
55. Curug Banyunibo
56. Desa Wisata Kalibiru
Selain tempat tersebut, pulau jawa masih memiliki banyak tempat wisata yang menarik dan anda bisa mengetahuinya lebih lanjut dengan membaca blog ini.
Bagaimana? Apa pendapat kalian tentang artikel 56 Kumpulan Tempat Wisata di Pulau Jawa Berdasarkan Provinsi
Demikianlah artikel tentang 56 Kumpulan Tempat Wisata di Pulau Jawa Berdasarkan Provinsi, semoga bermanfaat.